PELATIHAN GOOGLE SUITE FOR EDUCATION
(untuk Kepala Sekolah, Guru dan Tenaga Kependidikan tingkat SD, SMP, SMA/SMK, SLB dan Program paket)
Salam sehat para Pendidik hebat di Bumi Cendrawasih sudahkah mendapatkan akun pembelajaran? Lalu bagaimana pemanfaatannya untuk kemajuan pendidikan di Papua? (https://belajar.id/ )
Ingin mendapat ilmu dan sertifikat Google Suite for Education ????
Silahkan bergabung dengan kami Google Master Trainer dari Provinsi Papua bersama DPPAD Provinsi Papua dan mendapatkan pelatihan.
Agenda TAHAP 1
????️ 15 - 17 Februari 2021
⏰ 14.00 - selesai WIT
????Google meet (akan disampaikan selanjutnya)
Syarat :
1. Belum pernah mengikut pelatihan serupa (Pelatihan Google Suite for Education)
2. Memiliki akun belajar.id (jika belum ada silahkan menghubungi operator sekolah Bapak/Ibu).
✏️Waktu pendaftaran dimulai dari tanggal 09 s/d 13 Februari 2021.
Link Pendaftaran = https://bit.ly/Pelatihan_GoogleForEducation
Bagi Peserta yang berhasil menyelesaikan semua rangkaian kegiatan dan tugas-tugas yang diberikan akan mendapatkan
SERTIFIKAT 32 JP dan Materi Pelatihan secara GRATIS ????????????????
Contact Person:
Restyn : 085342091990
Erlin : 0813 85182845
Stenly : 082199309606
Salam Merdeka Belajar❗️
Belajar di mana saja, kapan saja, dengan siapa saja ????????
#merdekabelajar
#googleforeducation
#dutarumahbelajar2019
#dutarumahbelajar2020
#pengimbasanGMT
#pusdatinkemdikbud

Dipost Oleh Super Administrator
Ilmu Amaliah, Amal Ilmiah
Post Terkait
SAMBUTAN
KEPALA SMK YAPIS BIAK

Assalaamualaikum, Wr. Wb. Selamat Datang di Kota Karang Panas. Portal ini kami maksudkan sebagai media penyampaian informasi tentang SMK YAPIS BIAK PAPUA dan Kabupaten Biak Numfor. Banyak hal yang...
Kategori
- SMK Yapis Biak ( 47 )
- Guru ( 37 )
- Siswa ( 27 )
- Ujian On Line ( 24 )
- Sukses ( 18 )
- Hubungan ( 29 )
- Motivasi ( 16 )
- Indonesiaku ( 16 )
-
22806 Kali Dilihat
Simulasi Ujian Berbasis Komputer Dalam Jaringan - UBKD
Super Administrator 19 Agustus 2020
-
1725 Kali Dilihat
Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama di Wilayah Prov. Papua
Super Administrator 26 Mei 2020
-
1400 Kali Dilihat
Tahun Depan UN diganti Asesmen Kompetensi Minimum, ini Contoh Soalnya
Super Administrator 08 September 2020
-
-
-
21 Kali Dilihat
Ujian On Line Pembelajaran Modul - DIII Keperawatan
Super Administrator 23 Maret 2021
-
Super Administrator
Dear Sir/Madam, its purely free engine. Some...
-
Aegean College
I am really impressed with your writing skills...
-
Super Administrator
Demikian juga untuk Ibu Cahya ya... Selamat...